Minggu, 01 Januari 2017

Masa Lalu Tahun 2002

Kejadian tahun 2002 :

- Aku masih ingat saat itu aku masih usia 7 tahun dan saat itu aku duduk di kelas 2 MI
- Posisi kelas ada di sekolah sore ( dulu pernah saya pakai waktu kelas 6 Diniyah )
Guru yang mengajar saat itu adalah : Bu mufrodah sebagai wali kelasnya
- Teman saat kelas 2 MI adalah :
1. Bangku pertama ( Bael , Aan , Aan2 , Kholid )
2. Uci , Anita , Indah , Dayat dll
- Lagu yang mengenang saat itu :
1. Lagunya Mohabatein ( semua lagi ) dulu lagi booming2nya lagu itu
2. Lagu kapten tsubasa ( dulu juga pertama kali ada kartun Tsubasa )

- Di tahun ini aku mendapatkan rangking 2 , saat itu ayah mengajak aku pergi ke mall kudus , dulu adek ku nangis karena ingin ikut , namun setelah itu ayah membelikanya es cream , aku ke mall kudus naik bus dari trengguli , disana aku di belikan es cream dan di ajak naik ke menara mall kudus ,sangat tinggi sekali , aku sangat bahagia bisa bersama bapak waktu itu , saat itu baru pertama kalinya melihat mall kudus yang besar , ada semacam vidio game dimana - dimana , namun aku gak bisa main karena gak punya koin , aku masih ingat ketika bapak membelikan aku sepatu , warnanya biru dan bagus .  setelah itu pulang naik angkot .

- Sangat bahagia bisa mendapatkan rangking 2 , dulu yang rangking satu indah .
- Dan saat itu juga aku juga pernah mendapatkan rangking 3 ( 3 roda ) spt buku tiga roda
- Dulu pernah olahraga , main sepakbola antara anak perempuan dan cewek
- Dulu SD Dukoh numpang kelas di kelas sore , kayaknya dulu mimo masih duduk di kelas 5 / 6 SD , dan temanya Anis kakinya terkena paku .
- Dulu aku masuk kelas sore dan saat itu aku masih kelas 1 , tempatnya ada di kelas paling pojok , dulu waktu itu temanku besar2 , namun aku gak ingat

- momen idul fitri saat itu , aku mendengarkan lagu2 india , dulu makde nganyari TV Baru.
- Dulu aku sering menggambar rumah tingkat .

Peristiwa




Tidak ada komentar:

Posting Komentar